7+ Ide Bisnis Rumahan dengan Modal Kecil Namun Untung Gede, Lengkap Tips & Trik Mudahnya!
Saat ini anda sedang mencari Ide Bisnis Rumahan dengan Modal Kecil Namun Untung Gede, Iya sudah membaca artikel Disini, yuk lanjutkan sampai selesai biar tidak gagal paham.
Ide bisnis rumahan yang kami akan berikan ini juga dilengkapi tips dan trik menjalankan bisnis rumahan.
Ide bisnis rumahan yang kami rekomendasikan ini dapat langsung segera membukanya karena cukup dengan bermodal yang tak begitu besar. Eits, kalau Penghasilan yang bakal didapat dari ide bisnis rumahan tersebut tidaklah main-main yang nantinya bakal menambah penghasilan Anda, cocok buat ibu ibu muda.
Ide Bisnis Rumahan dengan Modal Kecil Namun Untung Gede |
Ketika ide bisnis rumahan yang anda pilih sudah matang untuk dijalankan langkah selanjutnya haruslah adanya modal. Akan tetapi, Anda tidak perlu bingung, dipostingnya ini mencoba memberikan Anda inspirasi dalam memilih ide bisnis rumahan apa yang cocok untuk Anda. Tidak hanya itu hanya modal kecil namun untung gede dengan terus tumbuh berkembang bisnis tersebut.
Ide Bisnis Rumahan Modal Kecil Tetapi Untung Gede
Ragam ide bisnis rumahan sebenarnya banyak jenisnya namun diharapkan modal kecil tapi untung besar. Walaupun itu, tidak semua usaha bakalan bertahan lama seiring dengan adanya perubahan yang terus menyebar terjadi di dunia ini. Peluang usaha rumahan tidak lekang waktu diantaranya:
Membuka Jasa Tempat Cuci Motor
Ide bisnis rumahan yang pertama ini memang telah dijalankan oleh banyak kalangan muda tua, desa dan perkotaan. Dikarenakan, Anda tidaklah memerlukan modal yang gede dalam menjalankan bisnis rumahan ini. Selain itu pula, usaha tempat cuci motor merupakan jenis usaha jasa rumahan yang cukup menjanjikan. Apalagi di saat musim penghujan tiba, pelanggan bakal terus berdatangan silih berganti dengan sepeda motor atau mobilnya yang kotor. Berikut alat yang dibutuhkan seperti kompresor, ember, kanebo, sampo mobil/motor, selang, hingga listrik dan air. Adapun prakiraan modal yang dibutuhkan cukup kecil untuk membuka usaha jasa ini kurang lebih sekitar Rp 8 juta-an.
Membuka Jasa Laundry Kiloan
Ide bisnis rumahan selanjutnya yakni dengan membuka jasa ini, alasannya di jaman serba praktis dan instan dan orang yang saking sibuk dengan aktivitasnya sehari-hari. Sehingga dimungkinkan mereka tidak memiliki cukup waktu luang untuk mencuci pakaian-pakaiannya. Sehingga, membuka jasa laundry kiloan dapat dikatakan ide bisnis rumahan brilian yang Anda pilih. Membuka usaha laundry kiloan di tempat strategis seperti dekat kost atau kompleks perumahan dan perkantoran mungkin bisa membantu Anda memberikan tambahan penghasilan uang.
Berjualan Camilan atau Makanan
Ide bisnis rumahan yang tidak kalah menarik yakni dengan berjualan makanan ringan atau camilan yang tidak pernah ada matinya. Potensi besar dari bisnis ini menanti anda, misalnya dengan berjualan aneka kue atau jajanan pasar, keripik, sosis bakar, atau camilan yang digemari orang Indonesia. Tidak hanya itu, Anda juga dapat membuka warung makan. Dengan modal yang tidaklah begitu besar, Anda pun dapat menyediakan orang yang sedang lapar setelah seharian beraktivitas. Usaha ini sangat pas banget jika rumah Anda berlokasi di daerah yang strategis ramai seperti yang dekat dengan kampus, perkantoran, atau sekolah dan komplek pabrik.
Jualan Pulsa Elektrik dan Paket Internet
Ide bisnis rumahan selanjutnya yaitu menyediakan keperluan komunikasi android, iPhone, dan Handphone atau HP. Pasalnya sekarang komunikasi internet sudah merupakan kebutuhan pokok keberadaannya. Ide bisnis rumahan membuka jasa jual pulsa elektrik dimungkinkan membuka peluang pasar yang luas. Ide bisnis rumahan ini juga tidaklah membutuhkan modal yang besar, hanya perlu daftarkan diri sebagai agen ke distributor pulsa dan paket internet yang bahkan dapat diakses secara online.
Jasa Penjahit Pakaian
Ide bisnis rumahan yang satu ini sudah ada sejak dahulu dan menjadi bisnis rumah yang tak lekang waktu, tak hanya itu, usaha ini selalu menjadi incaran banyak orang karena ada banyak sekali peluang bisnis darinya. Anda bisa membuka jasa ini untuk menjahitkan pakaian untuk seragam sekolah, kampus atau pernikahan dan acara formal tertentu. Cobalah hitung berapa banyak seragam sekolah, kampus almamater dan seragam lainnya yang bisa Anda jahit dalam setahun. Cukup besar, bukan?
Membuat Blog/Website atau YouTube
Ide bisnis rumahan yang satu ini bisa dikatakan masih jarang dan belum begitu banyak yang menjalankan. Hanya beberapa komunitas saja yang sudah menjalankan menjadi peluang yang cukup menjanjikan juga. Dengan begitu Anda pun dapat mencoba peruntungan di dunia internet blog website ataupun YouTube. Usaha ini bisa dikatakan modal sedikit namun untung besar asal sudah tahu ilmunya. Katakanlah sebuah blog atau website dengan modal 500 ribu, bisa menghasilkan 100 ribu hingga ratusan juta tiap bulannya.
Membuka Jasa Penulis Blog atau Website
Ide bisnis rumahan yang satu ini memang lah belum begitu banyak terjun, namun usaha ini dapat dikatakan prospek yang cerah, seiring perkembangan jaman dan kebutuhan akan artikel atau tulisan di blog atau Website selalu ada dan terus tumbuh berkembang. Menjadi penulis sendiri dapat dikatakan tanpa modal, menulis bisa di laptop, HP atau pula di kertas. Ide usaha rumahan ini bisa Anda pilih dengan target dan bergabung di komunitas blog ataupula Website perusahaan. Namun, perlu diingat juga ide usaha rumahan ini diperlukan juga sedikit latihan dan skill untuk mengolah tulisan dengan baik dan berkualitas. Jika dikelola dengan baik, bukan tidak mungkin bisnis rumahan ini dapat berkembang menjadi bisnis yang menjanjikan di masa depan.
Tidak hanya diatas, masih banyak ide bisnis rumahan di atas, diantaranya ide bisnis lain yang bisa Anda geluti seperti membuka jasa desain grafis, jasa pemberi feedback untuk website baru, konsultan SEO, jasa penulis lepas, jasa agen PPOB, jasa potong rambut, jasa servis barang elektronik, membuka kursus masak, dan masih banyak lagi ide bisnis rumahan lainnya.
1. Jangan Takut Gagal
Jika sudah memilih Ide bisnis rumahan yang anda sukai perlu diingat semua pebisnis bakalan berhadapan dengan 2 pilihan, sukses dan gagal. Walaupun pertama kali, Anda harus dapat mengatasi rasa takut gagal ini. Tentunya, perasaan ini hanya akan menghantui setiap keputusan yang Anda buat dan bisnis bisa berakhir gagal karenanya. Bangkitkan mental pemenang dan yakinkan bahwa Anda memiliki segala sesuatu untuk membuat bisnis sukses.
2. Pelajari Pengelolaan Administrasi yang Baik
Meski ide bisnis rumahan berjalan secara kecil-kecilan, perlu dipelajari hal dasar dari pengelolaan administrasi yang baik. Hal penting yang harus Anda jalankan yaitu jangan pernah sekali kali mencampurkan keuangan bisnis dengan uang pribadi. Pengelolaan administrasi yang tertib dan baik akan mempermudah kelangsungan bisnis rumahan yang sedang Anda jalani.
3. Pilih Ide Bisnis Rumahan Sesuai dengan Hobi
Membangun bisnis merupakan hal yang sulit. Akan tetapi bisnis yang sesuai hobi bakalan membuat segala hal terasa mudah karena Anda benar-benar menyukai apa yang Anda lakukan. Jika Anda suka berselancar di internet, buka usaha blog atau Website atau YouTube. Pada dasarnya, pilihlah usaha yang benar-benar membuat Anda lebih hidup dan bahagia.
4. Tentukan Visi dan Misi Usaha
Menentukan visi dan misi usaha akan membantu dalam menentukan tujuan dan arah ide bisnis rumahan. Dengan memiliki tujuan, Anda akan mempunyai arah kemana yang ingin Anda capai sehingga bisnis akan terus maju.
5. Hitung Kebutuhan Modal
Hitunglah juga apakah Anda memiliki modal yang cukup untuk memulai usaha yang bakalan dipilih. Hindarikah membeli barang-barang yang belum perlu supaya Anda bisa mengalokasikannya ke hal yang benar-benar penting.
6. Tentukan Waktu yang Tepat untuk Memulainya
Bisnis yang sukses diawali dengan perencanaan yang baik pula, Salah satu perencanaan yang mesti Anda pikirkan matang matang yaitu kapan waktu untuk memulai bisnis rumahan. Apabila dijalankan tidak melalui perhitungan yang cermat, bisa saja usaha yang dirintis dengan modal tidak sedikit akhirnya malah berujung kegagalan.
Demikianlah Ide bisnis rumahan modal kecil namun untung gede, yang kami bagikan intinya jangan takut gagal, terus mencoba dan paling penting berdoa kepada Tuhan agar dilancarkan segala sesuatunya. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba! Ide bisnis rumahan ini membuat anda sukses kelak dimasa depan!
Ide bisnis rumahan pemula, Ide bisnis rumahan newbie, Ide bisnis rumahan ibu muda, Ide bisnis rumahan anak sekolahan, Ide bisnis rumahan karyawan, Ide bisnis rumahan mandiri, Ide bisnis rumahan modal kecil,Ide bisnis rumahan untung besar, Ide bisnis rumahan untung gede